Teknik Gowning di Instalasi Bedah

Gowning berasal dari kata gown yang artinya gaun. Gowning adalah suatu istilah yang merupakan suatu teknik/ seni dalam menggunakan gaun steril setelah scrubing.

Prosedur :


1. Setelah melakukan surgical scrubing, keringkan tangan menggunakan handuk steril
2. Ambil jas steril secara aseptik, hanya bagian atas gaun dan pegang jas pada garis leher dengan menggunkan tangan kiri dan posisi tangan kanan tetap setinggi bahu
3. Biarkan bagian bawah gaun jatuh tepat di depan anda
4. Buka lipatan jas dengan cara melepas bagian yang terjepit tangan dan perhatikan jangan terkontaminasi
5. Tangan kiri tetap memegang bagian leher jas dan masukkan tangan ke lubang lengan jas kanan diikuti dengan tangan kiri
6. Pertahankan posisi tangan di atas bahu
7. Perawat sirkuler berdiri di belakangnya untuk membantu mengikatkan tali jas,




Reader Comments



Welcome in blog cared Health

Thank you for taking the time to visit my blog! To you that felt did not yet know about the world of the health come on here the Solution to the life of your health !

Health Cafe by Health Life You

Search This Blog

Subscribe Now: standard

Translate Language


Masukkan Code ini K1-17893D-2
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com